Friday, October 21, 2016

MENGHILANGKAN BAU DAN PENGAP DI KAMAR MANDI

Membuat bangunan rumah yang mepet ke bangunan tetangga memang sangat sulit untuk mengambil sirkulasi udara dengan bebas apalagi untuk kamar mandinya yang bersebelahan dengan dinding tembok yang tertutup, udara pengap dan panas disertai dengan bau yang tidak sedap yang di timbulkan oleh adanya udara yang lembab yang bisa menimbulkan tumbuhnya jamur, ini memang sangat menjengkelkan dan menjadikannya kurang sehat, dan untuk bisa menghilangkan kendalanya yaitu bisa kita pasang [exhausfan] yang bisa kita pasang di flaponan kamar mandi yang lembab, kemudian untuk  [on-off] nya bisa kita satukan dengan lampu kamar mandi, untuk menjaga keawetan exhausfan. jika kita inginkan. Disarankan ekor exhausfan disambungkan memakai paralon [3''] ke luar bangunan, supaya udara panas bisa keluar melalui lubang paralon [3"] tersebut, dan pemasangan paralon[3"]harus di perhitungkan letaknya, pasang di atas plafonan usahakan tidak tampak supaya tidak janggal di liat di interiornya, semoga mamfaat.

No comments:

Post a Comment